Selasa, 08 Maret 2011

Yoon shi yoon


Pemeran Kim Tak Goo, yaitu Yoon Shi Yoon terpilih sebagai tokoh utama dalam film ‘One Hunderd’ . Di film itu nantinya dia akan mengambil peran utama yang berkisah seputar golf.
‘One Hunderd’ adalah komedi di mana Yoon Shi Yoon akan berperan sebagai pemain golf pro jenius. Artis lainnya adalah Chun Ho Jin, dari Paradise Ranch; Park Sang Myun, dari Mary Stayed out all night;; Lee Byung Joon, yang merupakan pemain di drama Dream High, dan Lee Kyung Young dari Invincible.
Yoon Yoon Shi mengaku bahwa itu adalah pertama kalinya dia bermain golf, tetapi setelah berlatih untuk beberapa saat dia mulai jatuh cinta pada golf walaupun itu sulit. Dia juga mengatakan bahwa ia merasa tertekan karena ia menjadi pemeran utama tapi ia akan berusaha untuk memberikan yang terbaik Sebelumnya Yoon Shi Yoon juga pernah main serial komedi yang berjudul ‘High Kick Trough The Roof’.

Profile

  • Name: 윤시윤 / Yoon Shi Yoon (Yun Si Yun)
  • Profession: Actor
  • Birthdate: 1986-Sep-26
  • Birthplace: Incheon, South Korea
  • Height: 178cm
  • Star sign: Libra
  • Talent agency: Taxi Entertainment

About Yoon Shi Yoon

Yoon Shi Yoon was born as Yoon Dong Goo, a name he used until his agency recommended an official change of name upon his entry into college.
Although High Kick Through The Roof is Shi Yoon's acting debut, his first screen appearance was in a variety show, Introducing A Star's Friend, as the friend of actor and F.T Island member Lee Hong Ki.

TV Shows


Movies

  • One Hundred Percent (2011)
  • Gosa / Death Bell 2 (2010)

Recognitions

Shi Yoon sudah terkenal berkat sitkom High Kick Through The Roof,namun kastingnya sebagai tokoh utama Bread Love and Dreams adalah hal yang berbeda,hampir semua orang yang terlibat dalam produksi darama itu menentang keras masuknya Shi Yoon dalam proyek itu
''pernah suatu kali penulisnya datang padaku dan mengatakan sulit untuk mengkasting diriku karena banyak yang menentang tapi saat itu saya tidak menyadarinya susananya dan menjawab dengan senyum menggembang''
tapi Shi Yoon merasakan tekanan besar saat mulai memerankan Kim Tak Goo dan tekanan itu jauh lebih besar dari yang dia pekirakan,
''butuh waktu panjang buatku untuk mengatasi situasi dimana orang orang memperlihatkan dan merendahkan keputusan untuk mengkastingku di drama ini,saya cemas dan minder bahkan saya sempat berpikir apakah saya bisa memerankan karakter ini? dan saya mungkin tak bisa melakukanya tapi saya mendaptkan dorongan dengan menonton akting aktor cilik Oh Jae Moo (baca:Kim Tak Goo kecil) diawal cerita ,sambil menonton aktingnya saya jadi menciptakan karakter yang indah dan menyenangkan dalam Kim Tak Goo'' ungkapnya.

Yoon Shi Yoon,aktor ganteng yang jadi pemeran utama King Baker Kim Tak Goo sepertinya merayakan natal lebih dahulu,,Dalam foto ia terlihat menghadiri sebuah acara dengan beberapa fans untuk merayakan natal.
Saat itu ia juga mengatakan kalau makanan favorit atau lebih tepatnya buah favorit Yoon shi Yoon adalah Strawberry. Yang mengejutkan adalah ia mengaku bahwa ciuman pertamanya adalah saat ia berumur 18tahun dengan teman sekolahnya yang berumur sama disebuah taman.
Yoon Shi Yoon (pemeran drama King of Baking, Kim Tak Goo) tampil dalam majalah perempuan edisi Desember 2010 “Joongang Yeo-seong”.
Foto ini juga ditampilkan dalam galeri Social Welfare Society Love Fund Gallery pada tanggal 15 Desember yang diadakan di Seoul Art Center dari 15 Desember sampai 20 desember.
Selain Yoon Shi Yoon disana juga ada foto seleb lain termasuk Jang Geun-suk dan Lee Seung Gi. Foto Yoon Shi Yoon tidak hanya dipamerkan di galeri untuk tujuan yang baik. Tapi ia ditampilkan untuk cover majalah “JoongAng Yeo-Seong”. Yang menarik foto tersebut menampilkan Yoon Shi Yoon yang sedang mengendong bayi yang menunjukan citra seorang ayah.
Fans berkomentar
  • “Wajah yang cute, seperti wajah seorang bayi juga”
  • “Dia dan bayi itu, sama2 cutenya”
  • “Astaga,, dia cocok menjadi seorang ayah! Ini keren”
  • “Hhahaha,, menyenangkan” dll

Tidak ada komentar:

Posting Komentar